Bertempat di balai desa Kalirejo, Selasa 11 Juni 2024, telah dilaksanakan penyaluran bantuan langsung tunai Dana Desa triwulan 2 untuk bulan April, Mei dan Juni. Sebanyak 58 keluarga penerima manfaat (KPM) telah menerima bantuan ini. Jumlah uang yang diterima sebanyak Rp 900.000,00, dimana setiap bulan sebesar Rp 300.000.